Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2020

Materi Perkuliahan - 2 (Keamanan Sistem Komputer)

Gambar
   Semester 3 (2020/2021) S-1 Teknik Informatika Keamanan Sistem Komputer (C31040319) Nama Dosen : DESI ROSE HERTINA, S.T., M.Kom. NIM / Nama  : 201931092 / Aulia Nada Azizah Asal daerah / Provinsi : Tulungagung / Jawa Timur        Hallo teman-teman kembali lagi dengan saya, sesuai judul kali ini saya akan membahas mengenai  Materi Perkuliahan ke-2 (Keamanan Sistem Komputer). Materi :  A. Sejarah Komputer dan Keamanan Sistem Komputer mulai tahun 1941 sampai sekarang Sejarah Komputer - Generasi pertama       Pada waktu Perang Dunia Kedua, negara-negara yang ikut dalam perang tersebut terus berusaha untuk mengembangkan komputer yang akan digunakan untuk mengeksploit potensi strategis yang dimiliki komputer. Karena hal ini, maka adanya peningkatan pendanaan dari negara untuk mempercepat pengembangan komputer serta kemajuan teknik komputer. Dan pada tahun 1941, seorang insinyur Jerman, Konrad Zuse berhasil membangun sebuah komputer Z3 yang digunakan untuk mendesain pesawat terbang dan juga

Keamanan Sistem Komputer

Gambar
     Semester 3 (2020/2021) S-1 Teknik Informatika Keamanan Sistem Komputer (C31040319) Nama Dosen : DESI ROSE HERTINA, S.T., M.Kom. NIM / Nama  : 201931092 / Aulia Nada Azizah Asal daerah / Provinsi : Tulungagung / Jawa Timur  Hallo teman-teman, apa kabar? Walaupun dalam keadaan pandemi seperti ini harus tetap sehat ya!             Di blog kali ini saya mau perkenalan dulu nih, soalnya tak kenal maka tak sayang 😊 Nama : Aulia Nada Azizah NIM     : 201931092 Asal Daerah  : Tulungagung, Jawa Timur     Iya benar sekali! Sesuai dengan foto profil saya, Saya merupakan mahasiswa  S-1 Teknik Informatika Institut Teknologi PLN .                Alasan saya memilih Teknik Informatika adalah pertama, saya ingin belajar lebih dalam mengenai Teknologi Informasi sendiri. Apalagi semakin berkembangnya zaman sampai saat ini kegunaan teknologi yang canggih sangatlah penting. Alasan kedua, adalah saya ingin nantinya melanjutkan pekerjaan di bidang Teknologi Informasi karena pekerjaan tersebut sangat d